Siaran Pers : Tanggungjawab Sosial Perusahaan (CSR) di ASEAN Harus Menekankan Dimensi “Tanggungjawab”, Seru Masyarakat Sipil dan Para Ahli di ASEAN

2 May, 2011: Ribuan komunitas di penjuru ASEAN hidup dalam ancaman yang serius karena perilaku perusahaan yang tidak bertanggungjawab terus berlanjut. Negara turut terlibat baik dalam keikutsertaannya dalam proyek-proyek yang merusak maupun karena sikapnya yang apatis terhadap ancaman ini. Masyarakat dari komunitas yang terkena dampak di Burma, Cambodia, Indonesia, Malaysia and Thailand membagi pengalaman mereka dalam…

Read More

“Membumikan hari Bumi”

Oleh: Siti Badriyah Hari bumi secara internasional pertama kali diperingati pada tanggal 22 April 1970. Namun bukan berarti manusia yang hidup pada era sebelumnya tidak pernah merayakan atau melakukan sesuatu hal yang positif untuk bumi. Hari Bumi dirancang untuk meningkatkan kesadaran manusia sebagai penghuni planet bumi dan apresiasi terhadap planet tersebut. Inisiatif tersebut digagas oleh Senator…

Read More

Tips untuk Mengurangi Emisi Gas Rumah Kaca dari Aktivitas Sehari-hari

Oleh: Cut Rindayu Jakarta– Tanpa kita sadari, kebiasaan dalam kehidupan sehari-hari ternyata cukup konsumtif dan boros energi. Dari meninggalkan lampu menyala di kamar kosong, memakai sedotan untuk minum, membeli air minum dalam kemasan setiap hari, sampai dengan membuang-buang kertas yang masih bisa dipakai. Padahal, dengan menghemat energi listrik dan tidak konsumtif dengan pemakaian plastik dan kertas,…

Read More

Siaran Pers : Peluncuran Kampanye Menuju Masyarakat Rendah Karbon : Pengurangan Emisi Karbon Secara Pribadi Membantu Mencegah Memburuknya Perubahan Iklim

Jakarta, 27 Februari 2011-(IESR) Sebagai upaya untuk menurunkan emisi gas rumah kaca dari aktivitas manusia, dalam rangka mencegah meningkatnya pemanasan global yang mengakibatkan memburuknya perubahan iklim, Institute for Essential Services Reform (IESR) pada hari ini memperkenalkan secara perdana Kampanye Menuju Masyarakat Rendah Karbon. Kampanye ini menitikberatkan kepada penurunan emisi gas rumah kaca dari berbagai aktivitas individu…

Read More

Energi Pemuda untuk Memerangi Perubahan Iklim

Oleh: Linda Verniati (Tzu Chi Indonesia- volunteer TIMA, Presenter KJK IESR) Untuk memerangi perubahan iklim dibutuhkan pemahaman dahulu mengenai apa yang sebenarnya sedang berlangsung pada lingkungan & bumi kita. Sebagian masyarakat mengeluh dengan perubahan kualitas udara dan sebagainya; tetapi mayoritas belum memahami apa yang mengakibatkan rasa tidak nyaman ini. Tidak juga pernah terlintas untuk mengerti saat…

Read More

Siaran Pers : Harapan Masih Berlanjut di Cancun

Jakarta, Di saat negosiasi Indonesia dicederai pada Pertemuan Para Pihak (COP-15) dalam Kerangka Kerja PBB atas Konvensi mengenai Perubahan Iklim (UNFCCC) di Copenhagen, ternyata harapan masih berlanjut di COP-16 Cancun, Mexico yang berakhir minggu lalu. “Setelah Copenhagen, Indonesia masih berdarah pada saat itu karena kegagalan negosiasi. Hilang harapan pada UNFCCC sebagai wadah yang dapat menyelesaikan…

Read More

[NEWS] Mengurangi Emisi Bisa Bertindak Sendiri

Kompas- Dunia lelah, semua lelah—akibat perundingan bertele-tele di tingkat Kerangka Kerja PBB atas Konvensi Perubahan Iklim. Tidak heran jika gerakan sukarela dari negara pihak kini kian marak. Bahkan, ada ide untuk meninggalkan dua raksasa pelepas emisi gas rumah kaca, Amerika Serikat dan China. Kompas- Dunia lelah, semua lelah—akibat perundingan bertele-tele di tingkat Kerangka Kerja PBB…

Read More

Siaran Pers : COP 16 Cancun Harus Menjadi Pijakan untuk Kesepakatan Perubahan Iklim yang Ambisius, Adil, dan Mengikat

Sepertinya tidak realistis untuk berharap COP 16 Cancun menghasilkan kesepakatan kunci untuk mencegah kenaikan suhu permukaan bumi tidak lebih dari 2 derajat Celcius, tetapi cukup realistis untuk berharap agar COP 16 Cancun menjadi momentum untuk membangun kepercayaan negara maju dan berkembang dalam perundingan multilateral perubahan iklim dibawah UNFCCC, serta menjadi pijakan untuk tercapainya kesepakatan yang…

Read More

Press Release – Pemerintah dan Perusahaan EI Indonesia diserukan untuk Serius Terapkan EITI

Jakarta, 6 Mei 2010. Pemerintah Indonesia dan Perusahaan EI (Ekstraktif Industri) diserukan untuk serius menerapkan EITI (Extractive Industri Transperency International), menyusul telah ditandatanganinya Peraturan Presiden (PerPres) No 26 Tahun 2010 tentang Transparansi Pendapatan Negara dan Daerah dari Industri Ekstraktif. Hal ini ditandaskan oleh IESR (Institute for Essential Services Reform) dan PWYP (Publish What You Pay), dalam…

Read More

Pengentasan Kemiskinan Energi Membutuhkan Perubahan Cara Pandang dan Reformasi Program di Sektor Energi

IESR, Jakarta- Sungguh suatu keadaan yang memprihatinkan, di abad ke-21 ini masih ada jutaan orang yang hidup tanpa akses listrik atau pun bahan bakar untuk kebutuhan memasak sehari-hari. Menurut Biro Pusat Statistik Indonesia, sekitar 22,19 juta warga di pedesaan—yang merupakan 19% dari total penduduk—hidup di bawah garis kemiskinan. Dengan menggunakan acuan yang berbeda, data Bank Dunia mengungkapkan…

Read More

Catatan Perjalanan IV : Habis Gelap Terbitlah Mikrohidro

Sinerginya Kemajuan Teknologi dan Kearifan Lokal di Desa Adat Ciptagelar Kali ini kami harus akui bahwa perjalanan dari Cidaun menuju Sukabumi cukup menguras kenyamanan fisik kami. Sebuah perjalanan yang mencerminkan betapa masih belum meratanya akses jalan yang baik untuk desa-desa terpencil. Bahkan meski di Pulau Jawa sekalipun yang notabene dekat dengan pusat pemerintahan. Bukannya kami…

Read More