Tahukah Anda jika banyak aktivitas yang kita lakukan sehari-hari menyumbang emisi karbon dioksida? Penelitian yang dilakukan Institute for Essential Services Reform belum lama ini menunjukkan hasil yang cukup mengejutkan. Misalnya, menggunakan smartphone selama satu jam akan menghasilkan 5,53 gram CO2, sementara menyalakan TV selama satu jam menghasilkan CO2 sebesar 111 gram.
Berikut ini tabel emisi CO2 yang dikembangkan Institute for Essential Services Reform.
Cara membacanya: Kendaraan bermotor dijalankan satu kilometer menghasilkan 14,8 gram CO2, sementara menjalankan kendaraan bermotor lima jam akan menghasilkan 73,8 gram CO2, demikian seterusnya. Semoga bermanfaat.
Sumber: rumah.com