Just Energy Transition Highly Required Attractive Policy, Regulation and Finance Access

Jakarta, 29 March 2022 - Just energy transition becomes one of the priority issues of Indonesia’s G20 Presidency 2022. Zooming in on a just energy transition issue, Yudo Dwinanda Priaadi, chair of the Energy Transition Working Group, explains that there are three issues related to energy transition to be accelerated i.e access, technology, and financing. …

Read More

Kementerian ESDM dan Badan Energi Internasional memperdalam kerja sama untuk memajukan transisi energi di Indonesia

Jakarta -- 8 Juli, 2020, IESR. Institute for Essential Services Reform menyambut baik dan mendukung rencana kerjasama Kementerian ESDM bersama dengan International Energy Agency (IEA) dalam sebuah proyek baru tentang ketenagalistrikan dan energi terbarukan. Rencana peluncuran kerjasama ini secara resmi diumumkan oleh IEA, yang dirilis melalui laman resminya pada hari Selasa lalu, 7 Juli 2020. Peluncuran proyek ini dilakukan menjelang KTT Transisi Energi Bersih IEA pada Selasa 9 Juli yang akan mempertemukan sekitar 40 menteri dan tokoh - tokoh penting dari negara-negara yang mewakili sekitar 80% dari permintaan energi global.  IESR menilai kerja sama ini sangat relevan dengan situasi dunia dan situasi Indonesia yang sedang melakukan pemulihan ekonomi pasca-Covid-19 dan pada saat yang bersamaan menghadapi tantangan untuk memulihkan investasi di sektor energi, khususnya energi terbarukan untuk mencapai target 23% bauran energi pada 2025.

Read More

Bagaimana Prospek Perkembangan Energi Bersih di Indonesia di 2020?

  Pada Desember 2019 lalu, IESR meluncurkan laporan Indonesia Clean Energy Outlook 2020. Dalam laporan ini, disampaikan evaluasi perkembangan energi terbarukan dan efisiensi energi selama 2019, serta pandangan prospek pengembangan energi bersih di Indonesia pada 2020 ini. Bagaimana prospek perkembangan energi bersih, khususnya energi terbarukan di Indonesia pada 2020? Salah satu temuan dalam ICEO…

Read More