JAKARTA--MICOM: Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) diminta melakukan audit yang lebih teknis pada PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) terkait dengan potensi hilangnya kesempatan penghematan biaya bahan bakar.
Dengan audit yang lebih…
Jakarta, Kompas - Pola kerja sama pemerintah-swasta dalam pelaksanaan proyek pembangkit listrik tenaga uap Jawa Tengah berkapasitas 2 x 1.000 megawatt dengan nilai investasi Rp 30 triliun dinilai menjadi salah satu alternatif pendanaan proyek pembangkit listrik. Namun, penerapan skema kerja sama itu perlu memperhatikan detail perjanjian agar tidak ada beban finansial jangka pendek dan jangka panjang yang memberatkan PT Perusahaan Listrik Negara selaku pembeli listrik.