Kompas.id | Menjawab Risiko Eksplorasi Panas Bumi melalui Inovasi Teknologi

​Analis Sistem Ketenagalistrikan dan Energi Terbarukan Institute for Essential Services Reform (IESR), Alvin Putra S, menyatakan, pihaknya menyambut baik komitmen Presiden terkait percepatan pemanfaatan energi terbarukan. Namun, belum terlihat adanya transparansi dari pernyataan-pernyataan tersebut, termasuk kejelasan dokumen perencanaan yang disiapkan. Tanpa landasan yang terbuka dan terukur, komitmen itu dikhawatirkan berhenti pada tataran wacana.

Baca Lebih lanjut di Kompas.id

Share on :