Jakarta, 25 Maret 2025 - Keberadaan rantai pasok domestik untuk komponen energi terbarukan diyakini dapat memotong harga produksi dan meningkatkan daya saing energi terbarukan Indonesia. Namun, hingga saat ini Indonesia masih belum memiliki rantai pasok manufaktur energi terbarukan yang mumpuni. Sejumlah hal masih menjadi tantangan pengembangan manufaktur komponen energi terbarukan.
Fabby Tumiwa, Direktur Eksekutif Institute…
