Courtesy Call Strategic Partnership Green and Inclusive Energy ke Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan, dan Konservasi Energi

Pada tanggal 23 Mei 2019, IESR bersama Hivos, Koalisi Perempuan Indonesia (KPI), dan Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) yang tergabung dalam koalisi Strategic Partnership Green and Inclusive Energy melakukan courtesy call ke Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan, dan Konservasi Energi (Dirjen EBTKE) Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM). Pihak Dirjen EBTKE dihadiri oleh Bapak…

Read More

Reportase: Launching Coal Study with Climate Transparency, 1 April 2019

Sebagai mitra dari Climate Transparency – sebuah kemitraan Internasional yang terdiri dari lembaga think tank dan NGO dari negara-negara anggota G20, IESR meluncurkan laporan hasil studi mengenai batubara. Dengan bertajuk International Seminar on Global Energy Transition and The Future of Coal, studi yang berjudul Dinamika Batu Bara Indonesia: Menuju Transisi Energi yang Adil ini diluncurkan…

Read More

29 April, Energi Bersih dan Perannya dalam Mendorong Kewirausahaan Perempuan

Pojok Energi IESR kembali dilaksanakan pada 29 April 2019 di Ke:Kini Komunitas Ruang Bersama, Cikini, Jakarta. Bertepatan dengan hari Kartini pada 21 April dan hari Bumi pada 22 April, IESR pun mengusung tema “Energi Bersih dan Perannya dalam Mendorong Kewirausahaan Perempuan” serta menghadirkan Narasumber Kartini – Kartini Indonesia yang berkiprah di Industri Energi Bersih/Terbarukan, yakni:…

Read More

Presiden Diminta untuk Memimpin Pengembangan Energi Terbarukan

Indonesia telah bertekad untuk menjadi salah satu negara dengan kekuatan ekonomi terbesar di dunia dan bersiap untuk menyonsong era revolusi industri 4.0 yang mengandalkan kekuatan kecerdasan artifisial dan teknologi. Tekad ini akan terlaksana jika presiden mau mengambil  peran politik dan memimpin proses transisi energi menuju sistem energi yang bersih dan berkelanjutan Prof. Dr. Subroto, Menteri Energi…

Read More

Mengejar Ekonomi Hijau di tengah Inkonsistensi Kebijakan dan Kelimpahan Batubara

Pemerintah dinilai belum mampu menyediakan regulasi yang mendorong dunia usaha untuk mewujudkan bisnis yang berkelanjutan dan mengurangi dampak emisi gas karbon pada lingkungan. Sementara transformasi Indonesia menuju pembangunan rendah karbon dinilai masih berjalan di tempat karena belum adanya kejelasan yang mengatur mengenai aspek supply dan demand, serta komitmen yang kuat untuk mendorong ekonomi hijau. Hal ini…

Read More

Peluncuran Brown to Green Report 2018

Satu pekan menjelang berlangsungnya Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Negara-negara ekonomi 20 (G20) di Argentina, Institute for Essential Services Reform (IESR) meluncurkan “Brown to Green Report 2018” yang berlangsung di Jakarta, Rabu (21/11) dan dibuka langsung oleh Prof. Ir. Rachmat Witoelar, Utusan Khusus Presiden untuk Perubahan Iklim. Brown to Green Report 2018 adalah laporan tahunan yang…

Read More

Menuju Gelombang Transformasi Energi

Reformasi kebijakan di sektor ketenagalistrikan menjadi kunci dalam proses tranformasi energi Gelombang tranformasi energi tengah melanda dunia. Sistem ketenagalistrikan kini bergerak menuju sistem yang lebih bersih, terdesentralisasi, digital dan memberikan kesempatan pada banyak pihak untuk menjadi produsen energi, atau dikenal dengan istilah 4D: Dekarbonisasi, Desentralisasi, Digitalisasi dan Demokratisasi. “Indonesia juga mempunyai kesempatan untuk bergabung dalam gelombang transformasi…

Read More

Inkonsistensi kebijakan Energi dan Situasi Politik Penyebab Lambatnya Transisi Energi Bersih di Indonesia

Inkonsistensi kebijakan energi dan situasi politik di Indonesia menjadi penyebab lambatnya proses transisi energi bersih di Indonesia. Hal ini terungkap dalam acara diskusi panel “What issues and approaches that are relevant? Key barriers and how to move forward, dalam acara Indonesia Energy Transition Dialogue Forum 2018 dan Grand Launching Indonesia Clean Energy Forum (ICEF), Kamis,…

Read More

Jika Indonesia Gagal, Maka Dunia Juga Akan Gagal

Duta Besar Inggris untuk Indonesia, ASEAN, dan Timor Leste, Moazzam Malik, mengatakan Indonesia berperan penting dalam pengendalian perubahan iklim dalam mempengaruhi Kesepakatan Paris (Paris Agreement). Terutama dalam sektor energi. Hal tersebut diungkapkannya pada High-level Panel Discussion: The Vision and Experiences of Energy Transition Toward Low Carbon Energy, dalam acara Indonesia Energy Transition Dialogue Forum 2018…

Read More

Pojok Energi 9: Memanen Energi Surya

Diskusi Pojok Energi #9 Terdapat potensi pemanfaatan tenaga surya yang cukup tinggi di Jakarta dan daerah urban lainnya di Indonesia. Pada tanggal 10 Oktober lalu di Jakarta, IESR bersama dengan GIZ-INFIS melakukan diskusi grup terarah mengenai hasil studi potensi pasar rooftop solar di Jabodetabek. Untuk membahas hasil studi pasar ini secara lebih luas dengan publik, IESR menyelenggarakan…

Read More

Melihat Potensi Pasar Listrik Surya Atap di Jabodetabek

Survei terhadap 500 rumah tangga kalangan menengah atas di Jabodetabek menunjukkan minat masyarakat untuk menggunakan listrik surya atap. Regulasi yang jelas dan skema pembiayan kredit menjadi faktor yang mendorong meningkatkan minat masyarakat membeli perangkat listrik surya. Pasar listrik surya atap (solar rooftop) di kawasan Jabodetabek menunjukkan potensi yang menjanjikan. Tiga dari 10 rumah tangga dari…

Read More