CNN | Alasan China Tetap Impor Batu Bara RI Meski Cadangan Raksasa
Sementara itu, Direktur Eksekutif Institute for Essential Services Reform (IESR) Fabby Tumiwa menyebut China masih impor batu bara dari Indonesia karena produksi mereka belum mencukupi total kebutuhan.