RRI | Strategi Transisi Energi ke EBT, Sumsel Bentuk Forum Energi

Tren transisi energi di dunia yang mengurangi permintaan batubara diperkirakan akan mempengaruhi pendapatan daerah provinsi penghasil, salah satunya di Sumatera Selatan (Sumsel). Namun, dengan potensi Energi Baru Terbarukan (EBT) mencapai 21,032 GW, Sumsel berpeluang melakukan transformasi  ke energi terbarukan yang berkontribusi mencapai target Indonesia netral karbon (net zero emission) pada tahun 2060 atau lebih cepat.

Baca selengkapnya di RRI.

Share on :

Leave a comment

Related Article