Peningkatan Kualitas BBM Menjadi Euro IV Berpotensi Hemat Biaya Kesehatan Hingga Rp550 miliar Setiap Tahun di Jakarta

Jakarta, 19 November 2024 -  Sektor transportasi merupakan salah satu kontributor utama polusi udara di Indonesia akibat penggunaan bahan bakar minyak (BBM) berkualitas rendah. Untuk memperbaiki kualitas udara,  pemerintah perlu melakukan pengetatan kualitas BBM yang dijual di wilayah Indonesia. Institute for Essential Services Reform (IESR), lembaga think tank di bidang energi terbarukan dan…

Read More