Mendorong Nilai Ekonomi Karbon Sebagai Masa Depan Instrumen Keberlanjutan

Semarang, 11 November 2024 - Kebijakan Nilai Ekonomi Karbon (NEK) menjadi instrumen penting dalam menghadapi krisis iklim, baik dalam konteks mitigasi maupun adaptasi. Dengan adanya kebijakan ini, pemerintah dan pihak terkait dapat lebih efektif dalam memperkuat inisiatif pengurangan emisi karbon yang dibutuhkan untuk menekan laju perubahan iklim. NEK mendukung berbagai kebijakan dan proyek yang memiliki…

Read More

Upaya Meningkatkan Daya Saing Produk Domestik dengan Dekarbonisasi Industri

Jakarta, 5 November 2024 - Peningkatan komitmen global untuk mitigasi perubahan iklim telah mendorong standar keberlanjutan yang lebih tinggi dalam perdagangan internasional. Untuk menjaga daya saing produk domestik, Institute for Essential Services Reform (IESR) memandang pemerintah perlu mempercepat transisi energi ke energi terbarukan dan dekarbonisasi di sektor industri. Saat ini, kawasan Uni Eropa memperkenalkan…

Read More

Koalisi Bali Emisi Nol Bersih Menekankan Pentingnya Pendekatan Akar Rumput dalam Adaptasi dan Mitigasi Iklim di Bali

Ubud, 27 Oktober 2024 - Provinsi Bali, melalui peluncuran inisiatif Emisi Nol Bersih Bali pada Agustus 2023, telah mengukuhkan komitmen untuk menjadi provinsi terdepan dalam mencapai target emisi nol bersih pada 2045. Komitmen ini adalah upaya nyata dari Peraturan Gubernur Bali No. 45 Tahun 2019 tentang Energi Bersih Bali, sekaligus tonggak perjalanan pembangunan hijau di…

Read More

Memetakan Peluang Pertumbuhan Energi Surya dan Penyimpanan Energi di Indonesia

Jakarta, 15 Oktober 2024 - Sepanjang 2023, kapasitas energi terbarukan global bertambah sebesar 473 GW, dengan  74 persen atau 346 GW berasal dari energi surya. Capaian ini menunjukkan bahwa energi surya dapat menjadi strategi kunci pengurangan emisi di sektor kelistrikan. “Dalam COP 28 tahun 2023 lalu, muncul inisiatif global untuk meningkatkan tiga kali lipat  kapasitas…

Read More

Strategi Lestarikan Hutan Mangrove dengan Pembentukan Kawasan Ekowisata

Cirebon, 28 September 2024- RW 09 Kesunean Selatan mempunyai kawasan  hutan mangrove atau bakau seluas 7,5 hektar, yang bisa berfungsi sebagai benteng alami yang melindungi  wilayah ini dari banjir dan rob (air pasang laut). Namun, luasan area ini terus menyusut akibat tekanan lain, yaitu pembukaan jalur ke laut, penebangan pohon, dan perluasan pemukiman dengan menumpuk…

Read More

Minimnya Ambisi Energi Terbarukan di RPP KEN

Jakarta, 5 September 2024 - Progres harmonisasi Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) tentang Kebijakan Energi Nasional (KEN) saat ini telah mencapai tahap akhir, menunggu persetujuan dari DPR untuk disahkan. Meski diskusi intensif telah berlangsung sejak 2023, termasuk melalui Focus Group Discussion (FGD) dengan Komisi VII DPR RI, hingga kini belum ada kepastian kapan kebijakan…

Read More

Mendekarbonisasi Sektor Transportasi

Sektor transportasi, dengan emisinya yang besar, berkontribusi secara signifikan terhadap sektor energi. Pada tahun 2022, sektor transportasi di Indonesia menghasilkan emisi sebesar 150 MtCO2, dengan sektor transportasi jalan raya berkontribusi sebesar 90% (IETO, 2023). Jika ditelusuri lebih dalam, 70% emisi berasal dari penumpang jalan raya, dan 20% dari angkutan jalan raya. Mendekarbonisasi sektor transportasi merupakan…

Read More

Dampak Perubahan Iklim bagi Petani

Semarang, 24 Juni 2024 - Provinsi Jawa Tengah mengalami 629 kejadian bencana pada tahun 2023 ,  bencana ini didominasi oleh kebakaran hutan dan lahan, cuaca ekstrem, tanah longsor dan banjir. Kenaikan temperatur bumi dan perubahan iklim diyakini sebagai salah satu penyebab fenomena ini.  Keprihatinan atas situasi ini diungkapkan oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup Provinsi…

Read More

Kendaraan Listrik Bisa Jadi Solusi Reduksi Emisi Karbon di Sektor Transportasi

Jakarta, 7 Juni 2024 -  Pemerintah perlu semakin serius untuk mendorong reduksi emisi karbon pada sektor transportasi darat. Pasalnya, transportasi menjadi salah satu sektor penyumbang emisi gas rumah kaca (GRK) terbesar di Indonesia. Hal ini diungkapkan Faris Adnan Padhilah, Koordinator Riset Bagian Manajemen Permintaan Energi, Institute for Essential Services Reform (IESR) dalam acara Edutalk…

Read More