JAKARTA -- Pengamat ekonomi Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Enny Sri Hartati mengatakan, kenaikan tarif listrik otomatis akan menambah biaya produksi sehingga, akan mempengaruhi daya saing produk dalam negeri. Dampaknya, tekanan produk impor akan semakin tinggi.
"Produk kita terhadap barang impor akan turun. Kita akan semakin kuat mendapatkan penetrasi produk impor," kata Enny…