Pembangunan Energi Terbarukan Perlu Disertai Strategi Transisi Energi untuk Mencegah Kenaikan Temperatur Global 1,5 Derajat

Jakarta, 14 November 2024 -  Pemerintah Indonesia berencana membangun 100 Gigawatt (GW) pembangkit listrik dengan 75 persen kapasitas dari energi terbarukan hingga 2040, yang membutuhkan investasi mencapai USD 235 miliar atau Rp3.710 triliun (kurs Rp15.790,62/USD).  Rencana ini disampaikan Ketua Delegasi RI untuk Konferensi Perubahan Iklim PBB/Conference of the Parties (COP) ke-29,…

Read More

Webinar : Tren Pertumbuhan Industri Hijau dan Persepsi Green Lifestyle Konsumen Indonesia

Tayangan Ulang Latar Belakang Pemerintah Republik Indonesia membuat strategi berbagai sektor untuk mendukung tercapainya target Net Zero Emission tahun 2060 atau lebih cepat. Melalui dokumen Enhanced NDC, Indonesia berkomitmen untuk menurunkan emisi karbon sebesar 31,89 persen dengan upaya sendiri dan 43,2 dengan bantuan internasional pada tahun 2030. Sementara itu, saat ini emisi gas rumah…

Read More

Kunjungan Presiden Prabowo Ke Tiongkok Diharapkan Perkuat Kerjasama Ekonomi Hijau dan Transisi Energi Indonesia – Tiongkok

Jakarta, 8 November 2024 - Presiden Prabowo Subianto melakukan kunjungan kenegaraan perdana ke Beijing, Tiongkok, pada 8-10 November 2024, atas undangan dari Presiden Xi Jinping. Institute for Essential Services Reform (IESR) menilai kunjungan ini adalah kesempatan memperkuat kerja sama Selatan-Selatan untuk mendorong pembangunan ekonomi hijau, aksi iklim dan transisi energi di tengah ketidakstabilan global.  …

Read More

IETD 2024: Sembilan Rekomendasi Percepatan Transisi Energi Berkeadilan dan Terarah

Jakarta, 6 November 2024 - Indonesia Clean Energy Forum (ICEF) dan Institute for Essential Services Reform (IESR) merangkumkan hasil diskusi dalam Indonesia Energy Transition Forum (IETD) 2024 menjadi rekomendasi percepatan transisi energi berkeadilan kepada Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. ICEF dan IESR menekankan bahwa transisi energi merupakan cara untuk mencapai target pertumbuhan ekonomi…

Read More

Indonesia Perlu Segera Tetapkan Peta Jalan Pengakhiran Dini PLTU Batubara

Jakarta, 6 November 2024 - Indonesia perlu segera menetapkan peta jalan pengakhiran dini PLTU batubara sebagai acuan untuk menemukan dan mengembangkan solusi, mengantisipasi risiko, dan mendorong kolaborasi antar lembaga pemerintahan dan institusi finansial. Institute for Essential Services Reform (IESR) menilai PLTU batubara merupakan kontributor emisi signifikan sehingga strategi pengakhiran dini PLTU batubara akan mempercepat…

Read More

Upaya Meningkatkan Daya Saing Produk Domestik dengan Dekarbonisasi Industri

Jakarta, 5 November 2024 - Peningkatan komitmen global untuk mitigasi perubahan iklim telah mendorong standar keberlanjutan yang lebih tinggi dalam perdagangan internasional. Untuk menjaga daya saing produk domestik, Institute for Essential Services Reform (IESR) memandang pemerintah perlu mempercepat transisi energi ke energi terbarukan dan dekarbonisasi di sektor industri. Saat ini, kawasan Uni Eropa memperkenalkan…

Read More

Peningkatan Bauran Energi Terbarukan Menggambarkan Semangat Dekarbonisasi

Jakarta, 4 November 2024 - Rancangan Peraturan Pemerintah Kebijakan Energi Nasional (RPP KEN) sudah memasuki tahap harmonisasi dari Kementerian Hukum dan HAM dan tengah menunggu persetujuan dari presiden. KEN merupakan dokumen strategis yang menjadi dasar pencapaian target Net Zero Emission (NZE) pada 2060 atau lebih cepat.  Institute for Essential Services Reform (IESR)…

Read More

Lima Rekomendasi IESR untuk Mencapai Kemandirian Energi Melalui Transisi Energi

Jakarta, 31 Oktober 2024 - Proses transisi energi di Indonesia yang penuh tantangan memerlukan komitmen nasional dan kepemimpinan yang kuat untuk memastikan pelaksanaannya berlangsung adil bagi masyarakat dan bermanfaat bagi pembangunan manusia, mencapai swasembada energi, serta mendorong pertumbuhan ekonomi tinggi sesuai cita-cita Presiden Prabowo. Lima tahun mendatang akan menentukan apakah Indonesia akan berhasil keluar dari…

Read More

Mendorong Implementasi Transisi Energi Berkeadilan di Daerah di Era Prabowo-Gibran

Palembang, 23 Oktober 2024 - Pelantikan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka pada Minggu (20/10/2024) menandai  peralihan kepemimpinan untuk mempercepat transisi energi di Indonesia. Sebagai negara yang berkomitmen menjaga suhu bumi di batas 1,5 derajat Celcius, Institute for Essential Services Reform (IESR) mendorong Indonesia untuk memprioritaskan transisi energi berkeadilan untuk menumbuhkan ekonomi…

Read More

Kekuatan Kolaborasi Multi-Pemangku Kepentingan dalam Mempercepat Transisi Energi Indonesia: Fokus pada Kota

Kota merupakan salah satu penghasil emisi gas rumah kaca (GRK) terbesar di Indonesia. Emisi tersebut berasal dari aktivitas manusia yang mengkonsumsi energi dan menghasilkan limbah. Dua sektor yang menghasilkan emisi tinggi adalah transportasi dan lingkungan binaan (konstruksi dan operasional bangunan). Berikut ini beberapa angka untuk menggambarkan seberapa besar emisi dari sektor-sektor tersebut. Climate Policy Initiative…

Read More

Bangun Jembatan untuk Ekowisata Mangrove

Cirebon, 28 September 2024- Puluhan sukarelawan dari berbagai organisasi berkumpul di RW 09 Kesunean Selatan, Cirebon. Mereka terlibat dalam Kegiatan Pembersihan Sampah dan Penanaman Bibit Mangrove demi Pelestarian Kawasan Mangrove yang Berkelanjutan yang diselenggarakan Institute for Essential Services Reform (IESR), Generasi Energi Bersih (GEN-B) Indonesia, GEN-B Cirebon, RW 09 Kesunean Selatan, dan Pemerintah Kota Cirebon…

Read More