China sebagai Mitra Strategis Energi Terbarukan Indonesia

Shanghai, 13 Juni 2025 -  Institute for Essential Services Reform (IESR) memandang sebagai pemimpin dalam teknologi energi terbarukan, China memiliki pengalaman yang sangat berharga bagi Indonesia dalam upaya mencapai target transisi energi. Direktur Eksekutif IESR), Fabby Tumiwa, menyatakan bahwa Indonesia dapat memanfaatkan keahlian China, terutama dalam hal investasi, pengembangan kapasitas infrastruktur, dan teknologi energi terbarukan. …

Read More

Mendorong Kemitraan Strategis Indonesia-Tiongkok untuk Energi Terbarukan

Beijing, 10 Juni 2025 -  Menginjak 75 tahun hubungan diplomatik Indonesia-Tiongkok, Institute for Essential Services Reform (IESR) menilai bahwa kerja sama strategis kedua negara harus diarahkan untuk mempercepat transisi energi, pengembangan ekonomi hijau dan mengatasi tantangan iklim global.  Hal ini disampaikan saat High-Level Dialogue: Advancing Indonesia-China Cooperation on Clean Energy and Green Development …

Read More

Potensi RUPTL Nyalakan Ekonomi Indonesia

Jakarta, 9 Juni 2025 - Pemerintah Indonesia baru-baru ini merilis Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) yang akan menjadi pedoman pengembangan energi listrik Indonesia dalam 10 tahun ke depan. Pemerintah melalui PLN berencana akan menambah kapasitas energi listrik Indonesia sebesar 69,5 GW. Energi terbarukan direncanakan akan mendominasi dengan kapasitas sebesar 42,6 GW. Rencana pembangunan pembangkit…

Read More

Koran Jakarta | “Komitmen Pemerintah Melakukan Transisi Energi Kembali Dipertanyakan “

Komitmen Pemerintah melakukan transisi energi dari yang berbahan bakar fosil ke Eenergi Baru Terbarukan kembali dipertanyakan. Hal itu karena mengacu pada penyampaian Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) pada Senin (2/6) yang menyatakan sebesar 3,2 gigawatt (GW) dari 6,3 GW Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) akan beroperasi atau memasuki tahap Commercial Operation Date (COD)…

Read More

Koran Jakarta | “Komitmen Pemerintah Melakukan Transisi Energi Kembali Dipertanyakan “

Komitmen Pemerintah melakukan transisi energi dari yang berbahan bakar fosil ke Eenergi Baru Terbarukan kembali dipertanyakan. Hal itu karena mengacu pada penyampaian Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) pada Senin (2/6) yang menyatakan sebesar 3,2 gigawatt (GW) dari 6,3 GW Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) akan beroperasi atau memasuki tahap Commercial Operation Date (COD)…

Read More

Memanen Energi Surya di Ujung Timur Bali

Karangasem, 22 Mei 2025 – Mentari menggantung garang tepat di atas kepala ketika rombongan Jelajah Energi Bali menginjakkan kaki di Kecamatan Kubu, hari keempat dari rangkaian perjalanan. Kecamatan Kubu, bagian dari Kabupaten Karangasem yang berada di ujung timur Pulau Bali, dikenal dengan lanskap vulkanik dan garis pantainya yang kering. Tanahnya keras, cuacanya panas, tapi justru…

Read More

Dekarbonisasi Industri Dapat Mendorong Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen

Jakarta, 26 Mei 2025 – Pemerintah Indonesia menargetkan pertumbuhan ekonomi sebesar 8% secara bertahap hingga 2029. Ambisi ini menempatkan sektor industri sebagai penggerak utama pertumbuhan. Namun, tantangan global seperti kebijakan proteksionis dan krisis iklim menjadi hambatan yang tidak dapat diabaikan. Menjawab tantangan tersebut, Institute for Essential Services Reform (IESR) menggelar Sarasehan Industri Nasional dengan…

Read More