Investor Daily | Pemerintah Tegaskan Nuklir Pilihan Terakhir

JAKARTA, investor.id  – Pemerintah menegaskan bahwa pemanfaatan nuklir untuk memproduksi listrik menjadi pilihan terakhir. Hal ini mengingat Indonesia memiliki potensi energi terbarukan yang melimpah, selain masih adanya keberatan masyarakat. Artikel ini telah tayang di Investor.id dengan judul "Pemerintah Tegaskan Nuklir Pilihan Terakhir" Read more at: http://brt.st/6Qcb

Read More

Urgensi Peninjauan dan Pemutakhiran Kembali RUEN untuk Mempercepat Transisi Energi di Indonesia

Jakarta, Selasa, 28 September 2020 – Pada hari ini, Institute for Essential Services Reform (IESR) meluncurkan salah satu dari lima seri studi tematik mengenai peta jalan transisi energi Indonesia berjudul National Energy Plan (RUEN): Existing Plan, Current Policies Implication and Energy Transition Scenario. Studi ini memodelkan ulang Rencana Umum Energi…

Read More

Pembahasan Draf RUU EBT: Koalisi Masyarakat Menyerukan Agar DPR Fokus Pada Energi Terbarukan

Siaran Pers Bersama | Koalisi Masyarakat Sipil Indonesia untuk Energi Bersih Jakarta, Jumat, 18 September 2020 – Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) mulai membahas draf Rancangan Undang-Undang Energi Baru dan Terbarukan (RUU EBT) dengan mengadakan Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) bersama beberapa pemangku kepentingan. Namun dari draf RUU yang beredar, terlihat…

Read More

Indonesia Merdeka dari Energi Kotor

Dalam rangka merayakan Hari Kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia yang ke 75 Tahun, 17 Agustus 1945 - 17 Agustus 2020, Institute for Essential Services Reform mengajak kaum muda Indonesia dan rekan - rekan jurnalis untuk menyumbangkan ide, gagasan, dan kreatifitas mereka dalam bentuk karya: Video Inovasi, Fotografi (Photo story), dan Jurnalisme Kreatif dalam sebuah rangkaian…

Read More

Kontan | Pengamat: Telat, Proyek PLTN Sudah Masuk Fase Sunset

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah pihak menilai proyek Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) kini telah memasuki fase senja alias sunset. Ketua Conseil International des Grands Reseaux Electriques (CIGRE) atau Dewan Internasional Sistem Listrik Besar Indonesia Herman Darnel mengungkapkan, sejumlah negara bahkan mulai mengurangi penggunaan pembangkit nuklir beberapa tahun belakangan. "Jerman mulai mengurangi sepertiga energi nuklir, Prancis juga mengurangi pemanfaatan…

Read More