Mobil Pribadi Harus Pertamax, Sudah Siapkah?

JAKARTA, KOMPAS.com — Direktur Eksekutif Institute for Essential Services Reform (IESR) Fabby Tumiwa mengingatkan kesiapan pemerintah terkait dengan rencana membatasi kuota bahan bakar minyak bersubisidi dengan cara melarang kendaraan pribadi menggunakan BBM premium per 1 April 2012. "Menurut saya, ada rencana membatasi kuota BBM tahun depan, ya, boleh-boleh saja," ucap Fabby ketika dihubungi Kompas.com, Minggu…

Read More

Pemuda Dalam Konferensi Perubahan Iklim di Paviliun Indonesia

Udara dingin menerpa menyambut tiga belas Delegasi Resmi Pemuda Indonesia saat menginjakkan kaki di Bandara Internasional King Shaka Durban, Afrika Selatan. Delegasi Pemuda Indonesia yang terdiri dari Adelin Abas (Gorontalo), Adeline (DKI Jakarta), Atika (Sulawesi), Bonni (Jambi), Dina (Papua), Ferry (Jawa Tengah), Hadi (DKI Jakarta), Maya (Sumatera Selatan), Mirantha (Kalimantan Tengah), Nada (Jawa Barat), Nadia…

Read More

Working Group Baru Dibentuk : AWG-DPEA

Sesuai dengan mandat yang diluncurkan di Bali Action Plan, AWG LCA (Ad hoc Working Group on Long-term Cooperation Action) akan habis masa kerjanya di tahun 2012. Namun tentu saja, ada begitu banyak pekerjaan yang masih harus diselesaikan, untuk menjembatani pekerjaan yang tersisa. Itu sebabnya, sebagai gantinya, Preside COP Afrika Selatan, sesuai dengan persetujuan Negara yang…

Read More

Dag Dig Dug di Durban

Sampai dengan hari terakhir negosiasi tentang perubahan iklim di Durban, Afrika Selatan masih belum membuahkan hasil, walaupun perundingan telah memasuki waktu tambahan. Berikut ini perkembangan terakhir negosiasi perubahan iklim di Durban: 26 Menteri yang mewakili negara industri dan berkembang, kurang berkembang (LDC0 serta negara kepulauan bertemu seja Kamis hingga Jumat (8-9/12) untuk membahas proposal keluaran…

Read More

Subsidi Bahan Bakar Fosil : 3 Hal Untuk Di Durban

Saat ECO mendukung komitmen tingkat tinggi yang dibuat oleh G20 dan APEC untuk menghapuskan subsidi bahan bakar fosil, perkembangan kenyataannya sangat lah lambat. Di Durban, Para Pihak memiliki sejumlah kesempatan realistis secara politik untuk melakukan tindak lanjut dari penghapusan subsidi bahan bakar fosil. Menghilangkan subsidi bahan bakar fosil dapat berkontribusi untuk menutup kesenjangan gigaton emisi…

Read More

Indaba

Apabila anda sering mendengar atau membaca berita mengenai COP 17, anda akan menemukan kata ‘Indaba’ sebagai salah satu proses yang digunakan di COP 17 ini. Indaba merupakan sebuah proses negosiasi yang sengaja diterapkan oleh Presiden COP untuk diberlakukan di dalam sebuah proses pengambilan keputusan. Indaba berasal dari sebuah kata yang dalam bahasa isiZulu mengacu pada…

Read More

Selamat Datang GCF Pledges!

Sebagaimana kita ketahui, salah satu perjuangan di negosiasi perubahan iklim UNFCCC adalah perihal Green Climate Fund. Walau demikian, Green Climate Fund  akan menjadi sia-sia apabila tidak ada dana sedikit pun di dalamnya. Selama beberapa waktu belakangan ini, ECO[1], telah membahas berkali-kali, bahwa donor sangat diperlukan untuk memenuhi pundi pendanaan  ini, terhitung semenjak Durban. Donor tersebut…

Read More

Apa Kontribusimu untuk Bumi?

Konferensi Para Pihak untuk Konvensi Perubahan Iklim ke-17 di Durban (COP 17 Durban) kini menuju pada akhirnya. Masih belum diketahui, apakah negara maju pada akhirnya akan memberikan komitmen mereka untuk menurunkan emisi sampai dengan akhir dari konferensi ini. Uni Eropa dengan jelas menyatakan komitmen mereka untuk melanjutkan periode kedua dari Protokol Kyoto, dan bersedia menurunkan…

Read More

Pembatasan BBM, Pemerintah dan DPR Gagal

illustrasi, foto: kompas JAKARTA, KOMPAS.com - Direktur Eksekutif Institute for Essential Services Reform (IESR), Fabby Tumiwa menilai, penyelenggara negara, baik itu pemerintah dan DPR, telah gagal melakukan upaya pembatasan BBM bersubsidi. Padahal tindakan pembatasan ini merupakan amanat dari Undang-undang APBN-Perubahan 2011. Demikian disampaikan Fabby kepada Kompas.com via pesan elektronik. Hal ini dikemukakan Fabby sebagai tanggapan terhadap usul…

Read More

Negosiasi Perubahan Iklim : Pejabat Level Menteri Turun Tangan

Memasuki hari yang kesepuluh, negosiasi perubahan iklim sudah mulai melibatkan para pejabat selevel menteri untuk mengambil keputusan. Setelah para negosiator berupaya untuk menyepakati beberapa hal di Durban, intervensi dari para pejabat selevel menteri pun tetap dibutuhkan; apalagi banyak keputusan yang berhubungan erat dengan isu politik. Beberapa hal yang disampaikan oleh para Chair dari masing-masing forum…

Read More