Liputan Media
Kompas | Presiden Jokowi Mesti Cawe-cawe Akselerasi Energi Terbarukan dan Dekarbonisasi
Lambatnya progres pengembangan energi terbarukan guna transisi energi tidak lepas dari masih tingginya ketergantungan pada energi fosil hingga koordinasi lintas sektoral yang lemah. Pemegang tertinggi tampuk kepemimpinan negara mesti cawe-cawe agar transisi energi meluncur
Kompas | Janji Surga Rp 353 Triliun Pendanaan Transisi Energi
Konferensi Tingkat Tinggi G20 di Bali pada November 2022 menyisakan harapan tinggi bagi program transisi energi di Indonesia seiring diumumkannya komitmen pendanaan 20 miliar dollar AS dalam program Just Energy
Kata Data | IESR: Industri Dapat Tekan 30% Biaya Produksi dengan Dekarbonisasi
Analisis Institute for Essential Services Reform (IESR) menunjukkan bahwa sektor industri dapat tumbuh dan berkembang dengan melakukan lima pilar dekarbonisasi. Industri dapat menghemat biaya produksi hingga 30 persen dengan penerapan
Koran Jakarta | Hidrogen RI Harus Bersumber EBT
Direktur Eksekutif IESR Fabby Tumiwa menyatakan Indonesia mempunyai sumber energi fosil yang bisa diolah jadi hidrogen dan ammonia. Baca selengkapnya di Koran Jakarta.
Media Indonesia | Komitmen Kuat pada Perubahan Iklim Dorong Keberhasilan Pengelolaan Risiko ESG
Direktur Eksekutif Institute for Essential Services Reform (IESR) Fabby Tumiwa menyikapi positif capaian keberlanjutan Pertamina pada 2023. Baca selengkapnya di Media Indonesia.
Jakarta Post | Transisi yang Berkelanjutan dan Berkeadilan Suatu Keharusan dalam Aksi Iklim ASEAN
Mengusulkan batu bara sebagai bahan bakar transisi dalam sistem energi ASEAN dapat mengirimkan sinyal yang tidak jelas terhadap iklim investasi energi terbarukan di kawasan ini, yang dapat menghambat investasi dalam
Koran Tempo | Redup Energi Terbarukan di Perdesaan
Pengembangan pembangkit listrik energi terbarukan berbasis komunitas mangkrak. Amburadul sejak perencanaan. Baca selengkapnya di Koran Tempo.
Solar Quarter | Kementerian ESDM Terbitkan Kuota PLTS Atap PLN untuk 2024-2028, IESR Sampaikan Keprihatinan
Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) telah mengumumkan alokasi kuota PLTS Atap PLN untuk periode 2024-2028 yang dituangkan dalam Keputusan Direktur Jenderal Ketenagalistrikan No. K/TL.03/DJL.2/2024. Kuota yang didistribusikan di