Ketiadaan Akses Listrik di Daerah Terpencil Beban Ganda Bagi Perempuan

JAKARTA-MAGDALENE.CO. Bagi masyarakat perkotaan, daya listrik sebesar 5.000 watt adalah kebutuhan untuk satu rumah tangga, namun di daerah terpencil, 5.000 watt bisa menghidupkan listrik satu kampung. Sayangnya, daya sebesar itu saja masih belum dapat dipenuhi di daerah-daerah terpencil, termasuk di daerah perbatasan Indonesia. Data Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) pada Juni 201 menunjukkan, provinsi…

Read More