Tarif Listrik Memang Harus Naik?

JAKARTA, KOMPAS.com - Tarif dasar listrik sudah sepatutnya dinaikkan. Ini mengingat anggaran subsidi listrik, termasuk subsidi bahan bakar minyak, terlampau besar sehingga mengurangi jatah anggaran belanja modal untuk pembangunan. "Seperti ini (kalau) subsidi dibatasi, ya konsekuensinya tarif (listrik) yang ada dinaikkan. Tarif yang ada tidak bisa menutupi biaya pokok produksi," kata Executive Director Institute for Essential…

Read More

Tarif Listrik Harusnya Naik 20 Persen?

JAKARTA, KOMPAS.com - Persentase kenaikan tarif tenaga listrik bagi pelanggan rumah tangga dengan golongan tarif 450 VA ke atas seharusnya bisa mencapai 20 persen. Kenaikan tersebut tidak akan berpengaruh besar pada rumah tangga tersebut. Hal ini disampaikan oleh Executive Director Institute for Essential Services Reform (IESR), Fabby Tumiwa kepada Kompas.com, Rabu (17/8/2011). "Dari sisi tarif sendiri,…

Read More

Blok Montara Percayalah, kami sedang bekerja keras

Pemerintah Indonesia optimis jika PTTEP Australasia akan memenuhi tuntuntan ganti rugi kebakaran kilang minyak di Blok Montara. Namun di tengah alotnya perundingan, empat anak perusahaan PTTEP di Indonesia mendapatkan konsensi pengelolaan ekplorasi minyak di Sulawesi. Jakarta (IESR) JIka tak ada halangan, tanggal 29 Agustus 2011 nanti Pemerintah Indonesia bersama PTTEP Australasia akan menandatangani Memorandum of Understanding…

Read More

Indonesia Introduces EITI Principles for Securing Energy and Improving Investment Climate in ASEAN

Jakarta (IESR). On 9-10 August 2011 Coordinating Ministry for Economic Affairs, Ministry of Energy and Mineral Resources and Ministry of Foreign Affairs were hosting the Regional Workshop: Securing ASEAN Energy Supply: Learning from Best Practice and Global Standards to Improve Investment Climate. The Workshop was held at Hotel Borobudur, Jakarta attended by 30 participants from…

Read More

Indonesia mengenalkan prinsip EITI bagi Keamanan Energi dan Peningkatan Iklim Investasi di ASEAN

11 Agustus 2011 . Jakarta (IESR). Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral dan Kementerian Luar Negeri menjadi tuan rumah pelaksanaan Regional Workshop Securing ASEAN Energy Supply: Learning from Best Practice Policy Framework and Global Standard to Improve Investment Climate. Workshop yang berlangsung tanggal 9-10 Agustus 2011 di Hotel Borobudur, Jakarta, dihadiri oleh…

Read More

PLN Impor Listrik dari Malaysia Selama 25 Tahun

JAKARTA (IFT) - Indonesia akan mengimpor listrik dari Malaysia untuk memenuhi kebutuhan listrik di Kalimantan. Bambang Dwiyanto, Manajer Senior Komunikasi Korporat PLN, mengatakan impor listrik itu akan dimulai pada Juli 2014. "Rencana jual beli listrik antara dua sistem kelistrikan di Kalimantan, yaitu Kalimantan Barat (Indonesia) dan Sarawak (Malaysia) berlangsung selama 25 tahun yang akan terbagi dalam…

Read More

Konsumsi Bahan Bakar Minyak PLN Ditargetkan Turun 59,57% di Semester II

JAKARTA- PT PLN (Persero), badan usaha milik negara di sektor ketenagalistrikan, menargetkan konsumsi bahan bakar minyak untuk pembangkit listrik mencapai 3,36 juta kiloliter di semester II atau turun 59,57% dari realisasi konsumsi bahan bakar minyak semester I sebesar 5,64 juta kiloliter. M Suryadi Mardjoeki, Kepala Divisi Bahan Bakar Minyak PLN, mengatakan penurunan konsumsi didorong mulai…

Read More

Program Efisiensi Energi Dinilai Hemat Dana Rp 2,5 Triliun

JAKARTA (IFT) - Pemerintah memperkirakan penghematan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara sebesar Rp 2,5 triliun per tahun dari penurunan konsumsi listrik sebesar 27% dari kondisi normal. Hatta Rajasa, Menteri Koordinator Perekonomian, mengatakan target tersebut akan dicapai dengan diterapkannya Instruksi Presiden Nomor 2 tahun 2008 tentang Penghematan Energi dan Air di seluruh instansi pemerintahan maupun lembaga…

Read More

SBY Jangan Hanya Perintah Tanpa Sanksi

JAKARTA (Pos Kota) – Pengamat listrik Faby Tumiwa mengungkapkan hemat listrik dan bahan bakar minyak (BBM) sudah merupakan satu keharusan. “Apalagi bagi instansi atau lembaga negara tidak boleh boros memakai listrik maupun BBM,” katanya saat diminta komentarnya seputar pencanangan kembali hemat energi oleh Presiden SBY, Senin (18/7). Justru instansi dan lembaga negara, menurutnya, harus lebih hemat…

Read More

Moratorium Mal Kurangi Konsumsi Listrik Hingga 15%

JAKARTA - Rencana Pemerintah Daerah DKI Jakarta untuk melakukan moratorium pembangunan mal, disebut dapat mengurangi konsumsi listrik mencapai 10-15 persen. "Moratorium pembangunan mal yang diwacanakan Fauzi Bowo, saya pikir terjadi karena pertimbangan jumlah pusat belanja di Jabodetabek yang sudah terlalu banyak. Sehingga kalau ini jadi dilakukan bisa mengurangi konsumsi listrik sekira 10-15 persen," ungkap Pengamat Kelistrikan…

Read More