Liputan Media
Kompas | Capaian Pendanaan EBT Masih Jauh dari Target
Kebutuhan investasi Energi Baru dan Terbarukan atau EBT untuk mencapai target net zero emission atau nol emisi karbon pada tahun 2060 membutuhkan biaya sekitar 1.108 miliar dollar AS. Sampai saat ini, potensi EBT yang
Kompas | Keterlibatan Masyarakat Jadi Kunci Percepat Penanganan Perubahan Iklim di ASEAN
Penanganan perubahan iklim menjadi salah satu fokus utama dalam penyelenggaraan KTT ASEAN 2023 di Indonesia beberapa waktu lalu. Baca selengkapnya di Kompas.com
Kumparan | RI Dipercaya Pimpin Transisi Energi Bersih di ASEAN
Indonesia memegang mandat sebagai Chairmanhip ASEAN 2023. Salah satu yang menjadi poin penting dalam gelaran tersebut adalah terkait perubahan iklim dan komitmen negara-negara Asia Tenggara melakukan transisi energi bersih. Baca
Kontan | Pemerintah Jelaskan Alasan Singapura Banyak Diminati Pengusaha untuk Menjual Listrik
Saat ini sejumlah korporasi besar di Indonesia sedang membangun proyek energi terbarukan demi melakukan ekspor listrik ke Singapura. Baca selengkapnya di Kontan
Tempo | Belum Goyah Investasi Batubara
Meski harga jual komoditasnya menurun, arus investasi di sektor batu bara masih deras karena kebutuhan produksinya tinggi. Baca selengkapnya di Tempo
CNN Indonesia | Anies, Insentif dan Nasib Mobil Listrik di Indonesia
Bantuan subsidi dan insentif dari pemerintah untuk kendaraan listrik tengah menjadi sorotan usai Anies Baswedan, bakal calon presiden pada Pemilu 2024 mengkritik kebijakan tersebut. Baca selengkapnya di CNN Indonesia
CNBC | Terungkap! Ini Cerita di Balik Luhut Mengungkapkan Kekesalannya
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan baru-baru ini meluapkan kekesalannya pada Singapura. Baca selengkapnya di CNBC
Kompas | Taksonomi Terbaru ASEAN Diluncurkan, Dukung Penutupan PLTU
ASEAN Taxonomy Board (ATB) telah menerbitkan ASEAN Taxonomy for Sustainable Finance versi kedua (ATSF v2) pada Maret 2023. Baca selengkapnya di Kompas.