Seberapa Pentingnya Suntik Mati PLTU Batubara Pakai APBN?

Jakarta, 24 Oktober 2023 -  Pengakhiran dini operasi pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) batubara dinilai krusial dalam pemenuhan target transisi energi. Untuk itu, pemerintah merilis aturan pembiayaan untuk mempercepat pensiun dini PLTU batubara dan pembangunan pembangkit listrik berbasis energi terbarukan. Hal tersebut tertuang di Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 103 Tahun 2023 tentang Pemberian Dukungan…

Read More

Kompas | Pembiayaan Campuran Jadi ”Pancingan” Investasi Transisi Energi

Pembiayaan campuran atau blended financing yang mengombinasikan beberapa sumber pendanaan, seperti filantropi, publik, dan swasta, dinilai penting dalam transisi energi. Skema pembiayaan tersebut bakal membuat proyek transisi energi ekonomis hingga nantinya dapat memancing lebih banyak investasi swasta yang masuk hingga nantinya proyek-proyek bisa komersial. Baca selengkapnya di Kompas.

Read More

Indonesia Dapat Mendorong Agenda Transisi Energi pada Keketuaan Laos di ASEAN Tahun 2024

Jakarta, 20 Oktober 2023 -  Indonesia sebagai ketua Association of Southeast Asian Nations  (ASEAN) 2023, mencatatkan beberapa pencapaian terkait isu iklim dan transisi energi, di antaranya meluncurkan ASEAN Taxonomy for Sustainable Finance (ATSF) Versi 2 dan pencanangan Strategi Netralitas Karbon ASEAN.  Institute for Essential Services Reform (IESR) mengapresiasi kemajuan tersebut. Namun…

Read More

Upaya Memperkuat Komitmen Transisi Energi Indonesia-Tiongkok dalam Kerjasama BRI

Jakarta, 18 Oktober 2023 - Presiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo (Jokowi) dalam pidatonya di upacara pembukaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-3 Belt Road Forum (BRF) di Great Hall of The People, Beijing, menyebutkan bahwa sinergi belt and road initiative (BRI) perlu diperkuat seiring dengan satu dekade berjalannya inisiatif tersebut. Dalam pidatonya,…

Read More